TRIBUNPANGKEP.COM, PANGKAJENE-- Dinas Perikanan Pangkep menyebut masih banyak petambak di Pangkep memberi makan ikan dengan roti dan mie.
"Iya masih banyak petambak beralih ke pakan mie dan roti untuk membuat ukuran ikan lebih besar," kata Kepala Dinas Perikanan Pangkep, Andi Farida kepada TribunPangkep.com, Senin (24/12/2018).
Farida mengaku, apa yang dilakukan para petambak tersebut untuk menaikkan berat badan ikan dan cepat besar.
Baca: Sukseskan Pemilu 2019, Perindo Maros Gelar Doa Bersama
Baca: Gara-gara Surat PLN, Wagub Sulsel Marah, Pejabatnya Bungkam
Baca: Hati-hati Melintas di Maros, Lubang Berserakan di Badan Jalan
"Menurut mereka dengan memberikan roti atau mie ikan cepat besar dan beratnya bisa melebihi agar keuntungannya melimpah," ujarnya.
Farida menambahkan, dia akan terus mendampingi masyarakat agar mengetahui tata cara pemberian pakan yang baik.
"Mereka tidak tahu efeknya, padahal kalau dari segi harga pemberian pakan itu lebih boros pakan mie dan roti ketimbang pakan aslinya," jelasnya.
Silakan Subscribe Akun Resmi Youtube Tribun Timur untuk news video terkini:
Silakan Follow akun resmi instagram tribun timur untuk info terbaru:
Baca: 9 Isu Panas di Bursa Transfer Liga 1 2019: Klub Baru Esteban Vizcarra, Persib, PSM, atau Persija?
Baca: Hasil Liga Inggris - Menang 6-2, Tottenham Ancam Posisi Manchester City
Baca: Korban Tsunami Selat Sunda Terus Bertambah, Bandingkan Kenangan Pilu Tsunami Aceh 26 Desember 2004
Baca: Diposting Gubernur Sulsel Disukai Gubernur Jabar, Ini Cara Presiden Jokowi Salami Warga Tana Toraja
Baca: Pemilik Hotel Pertemuan Langka dan Bersejarah Presiden dan Wapres di Makassar Curhat
Baca: 10 Resep Sambal Ini Dijamin Tambah Selera Makan di Rumah, Kamu Pilih yang Mana?
Baca Berikut nya http://makassar.tribunnews.com/2018/12/24/dinas-perikanan-masih-banyak-petambak-pangkep-beri-makan-ikan-dengan-roti-dan-mieBagikan Berita Ini
0 Response to "Dinas Perikanan: Masih Banyak Petambak Pangkep Beri Makan Ikan dengan Roti dan Mie - Tribun Timur"
Posting Komentar